detikFinance
Pengusaha Minta Pemerintah Rutin Evaluasi Neraca Komoditas
Keberadaan neraca komoditas yang nantinya akan menjadi dasar pemenuhan bahan baku bagi industri di Indonesia perlu dilakukan evaluasi secara berkala.
Rabu, 21 Apr 2021 19:13 WIB