detikNews
Polisi Rwanda Tangkap Youtuber Karena Sebarkan 'Rumor' Pemerintah
Polisi Rwanda menangkap enam orang termasuk YouTuber populer. Mereka dituduh telah menyebar rumor atau desas desus yang bisa melemahkan pemerintah.
Sabtu, 16 Okt 2021 03:37 WIB







































