×
Ad

Infografis

Provinsi dengan Populasi Warga yang Ngontrak Rumah Terbanyak di RI

tim detikcom - detikProperti
Rabu, 14 Feb 2024 09:28 WIB
Jakarta - Kebutuhan akan tempat tinggal semakin lama semakin tinggi. Dengan tingginya harga tanah dan bangunan, menyewa/mengontrak rumah bisa menjadi solusi untuk memiliki tempat tinggal.

Dilansir dari publikasi terbaru Badan Pusat Statistik (BPS) yang berjudul Indikator Perumahan dan Kesehatan Lingkungan 2023, pada 2023 masih ada 15,21% rumah tangga di Indonesia yang belum memiliki tempat tinggal sendiri. Dari jumlah tersebut, sebanyak 5,05% menyewa atau mengontrak tempat tinggal.

Kepemilikan rumah oleh rumah tangga dipengaruhi oleh berbagai hal. Salah satunya yaitu faktor pendapatan.


(dna/dna)

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

Foto

detikNetwork