Perumahan ini dibangun oleh Bintang Telaga Murni yang tercatat sebagai Asosiasi Pengembang Rumah Sederhana Sehat Nasional (Apernas).
Harga rumah yang ditawarkan yaitu Rp 156,5-173 juta dengan luas bangunan 36 meter persegi dan luas lahan 108 meter persegi. Rumah ini dilengkapi dengan 2 kamar tidur dan 1 kamar mandi.
Bangunan rumah itu menggunakan rangka atap baja ringan dan atap multiroof. Bagian dindingnya pakai batu bata yang sudah diplester dan diaci. Lalu pada bagian lantainya pakai keramik 50x50 serta fondasinya pakai batu pecah.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Itulah deretan rumah yang harganya mulai Rp 156 juta-an di Telaga, Kabupaten Gorontalo, Gorontalo.
(abr/abr)Simak Video "Video Ara Apresiasi Danantara Support Rp 130 T untuk Program 3 Juta Rumah"
[Gambas:Video 20detik]