Foto Jabar

Tragedi Itaewon, Potret Duka di Jantung Ibu Kota Korea Selatan

Pool - detikJabar
Minggu, 30 Okt 2022 19:30 WIB
1 dari 5
Korban tragedi malam Halloween Itaewon, Korea Selatan, kembali bertambah. Kini total korban tewas menjadi 153 orang dan 82 lainnya mengalami luka-luka. (Foto: REUTERS/YONHAP)
Seoul - Potret duka tragedi Itaewon di jantung ibu kota Korea Selatan yang menewaskan 153 orang pada malam perayaan Halloween, Sabtu (29/10) malam.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork