Tafsir Surat An-Najm Ayat 60 - detikHikmah

Kembali ke daftar surah

Tafsir Quran Surat An-Najm Ayat 60

Bintang (62 Ayat)
Source by
وَتَضْحَكُوْنَ وَلَا تَبْكُوْنَۙ ٦٠
Wa ta«¥akµna wa l± tabkµn(a).
Kamu mentertawakan dan tidak menangisi(-nya),
Tafsir
Dan tidak hanya menolaknya, kamu bahkan terus menertawakan berita ini dan tidak menangis sebagaimana orang yang sepenuhnya percaya dan takut karena merasa belum cukup bekal untuk menghadapi hari itu.