Potret Tarian Massal Ribuan Pelajar SD-SMP di Kupang BAGIKAN URL telah disalin Sejumlah pelajar berpakaian adat Timor mengibarkan bendera merah putih saat menampilkan tarian Lufut di Kota Kupang, NT, Jumat (28/4/2023). Tarian Lufut tersebut diikuti sebanyak 2.770 pelajar SD dan SMP. Hal itu dilakukan dalam rangka perayaan HUT Kota Kupang ke-27 sekaligus menyambut Hari Pendidikan Nasional.